JAKARTA, 23 JANUARI 2025 - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto bertolak ke India untuk melakukan kunjungan kenegaraan, Kamis (23/1/2025). Dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Presiden beserta rombongan lepas landas menuju Air Force Station Palam, New Delhi sekitar pukul 17.25 [...]
News
29 Jan 2025
by Author
Seoul, 23 Januari 2025- Korea Selatan akan memperketat pengawasan terhadap maskapai penerbangan berbiaya rendah (LCC) menyusul kecelakaan pesawat Jeju Air pada akhir Desember lalu. Menteri Transportasi Park Sang-woo mengumumkan rencana ini dalam pertemuan dengan para CEO sembilan LCC domestik termasuk Jeju Air,Tway [...]
News
29 Jan 2025
by Author
KAB. MAGETAN, 23 JANUARI 2025 - Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono memberikan paket sembako dan santunan uang duka kepada keluarga dari lima korban bencana longsor di Denpasar, Bali yang berasal dari Jatim.
Sebagai informasi, bencana longsor terjadi di Kendedes, Ubung Kaja, [...]
News
29 Jan 2025
by Author
JAKARTA, 22 JANUARI 2025 - Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya efisiensi dan penghematan dalam penyusunan kriteria anggaran, serta keberanian melakukan pemotongan pada hal-hal yang tidak esensial.
“Saya tegaskan bahwa kriteria anggaran yang akan kita laksanakan, kriteria yang pertama adalah harus bisa menciptakan lapangan [...]
News
29 Jan 2025
by Author
JAKARTA, 22 JANUARI 2025 - Pemerintah memutuskan untuk menerapkan kebijakan devisa hasil ekspor (DHE) secara menyeluruh, dengan kewajiban penempatan sebesar 100 persen untuk periode satu tahun.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menjelaskan, pemerintah telah menyiapkan sejumlah insentif untuk mendukung kebijakan [...]
News
29 Jan 2025
by Author
SURABAYA, 22 JANUARI 2025 - PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya menyampaikan permohonan maaf atas keterlambatan kedatangan kereta api akibat gangguan berupa banjir di wilayah Daop 4 Semarang. Hingga Rabu (22/1) pukul 08.00 WIB, beberapa kereta masih [...]
News
29 Jan 2025
by Author
JAKARTA, 22 JANUARI 2025 - Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) resmi menjatuhkan denda sebesar Rp202,5 miliar kepada Google LLC. Raksasa teknologi ini dinyatakan melanggar Pasal 17 tentang praktik monopoli dan Pasal 25 ayat (1) huruf b terkait penyalahgunaan posisi dominan dalam kasus [...]
News
29 Jan 2025
by Author
Singapura, 22 Januari 2025- Pada tahun 2024, Bandara Changi Singapura berhasil menangani 67,7 juta penumpang, meningkat 14,8% dari tahun 2023. Jumlah ini mencapai 99,1% dari tingkat sebelum pandemi pada tahun 2019, menandai pemulihan yang signifikan. Pada tahun 2019, bandara ini mencatat 68,3 [...]
News
29 Jan 2025
by Author
Los Gatos, 22 Januari 2025- Netflix mengumumkan kenaikan harga berlangganan di Amerika Serikat, Kanada, Argentina, dan Portugal. Kenaikan ini terjadi setelah perusahaan streaming tersebut menambah hampir 19 juta pelanggan baru pada kuartal terakhir tahun 2024, membawa jumlah pelanggan global menjadi lebih dari [...]
News
29 Jan 2025
by Author
Washington,D.C., 22 Januari 2025- Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, mengumumkan bahwa pemerintahannya sedang mempertimbangkan untuk mengenakan tarif 10% pada impor barang buatan China, dengan target implementasi paling cepat pada 1 Februari
Keputusan ini didasarkan pada fakta bahwa China diketahui mengirim fentanil ke [...]
News
29 Jan 2025
by Author